Kasus hilangnya uang senilai Rp.16 juta yang menimpa Sdri Andi Bungawati dan ramai diperbincangkan di media sosial melalui akun @abunga0506, menemui titik terang. Melalui Press Conference yang digelar di Kantor BRI Wilayah Makassar, Sabtu (1/2), Bank BRI menyampaikan, telah melakukan penyelidikan yang pada akhirnya menemukan, bahwa kasus ini ...