MAKASSAR, RADARMAKASSAR.com – Summarecon Mutiara Makassar (SMM) saat ini sedang berkembang untuk menjadi sebuah New City, kota baru yang modern. Di akhir tahun 2020, SMM telah melaksanakan serah terima rumah Cluster Jade dan Beryl Residence kepada konsumen, serah terima ini lebih cepat dari jadwal seharusnya. Konsumen merasa sangat puas ...
MAKASSAR,RADARMAKASSAR.com – PT Gowa Makassar Tourism Development, Tbk (GMTD) masih konsisten memasarkan Bouvardia Estate yang kini dibuka kembali. Bouvardia Tahap Final dengan lokasi lebih depan. Dengan tagline #2021MilenilalMudahPunyaRumah, produk ini cocok untuk kalangan milenial. Apalagi dengan promo menarik saat membeli Bouvardia Estate. DP 0% yang baru saja dikeluarkan oleh ...
Di tahun ke-8, Pocari Sweat Run 2021 menargetkan 100.000 pelari dari seluruh Indonesia dengan inovasi hybrid, penggabungan virtual dan offline event, serta selalu mengedepankan protokol kesehatan MAKASSAR, RADARMAKASSAR.com – PT. Amerta Indah Otsuka, hari ini secara resmi mengumumkan gelaran POCARI SWEAT RUN INDONESIA 2021 yang akan diselenggarakan pada 24 ...
MAKASSAR, RADARMAKASSAR.com – Halo Family Midi! Bapak Bachry Baharuddin selaku Marketing Manager Alfamidi Sulselbar yang akrab di sapa Riri memberi kabar kembira buat konsumen setia Alfamidi, Tiga hari berbelanja Pulsa Telkomsel lebih semangat dengan yang serba gratis di Alfamidi. Beli Paket Data Telkomsel 50K Dapatkan Gratis 1 S-Tee Jasmine ...
RADAR, MAKASSAR – Ketua Umum Badan Koordinasi (Badko) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Jawa Tengah-DI.Yokyakarta (Jateng-DIY), Sahal Munir, mendesak Pengurus Besar HMI untuk segera melakukan Rapat Pleno III PB HMI dan menetapkan tempat Kongres HMI Ke 31. Desakan itu disampaikan Munir mengingat kondisi PB HMI saat ini semakin memperihatinkan. Katanya, ...
RADAR, MAKASSAR – Walikota dan wakil Walikota terpilih Mohammad Ramdhan Pamanto – Famawati Rusdi akan resmi dilantik Jumat 25 Februari 2021 besok. Danny Pamanto dan Fatmawati Rudi akan dilantik oleh Gubernur Sulawisi Selatan, Nurdin Abdullah beserta kepala daerah terpilih lainnya secara virtual. Ketua Generasi Milenial DP-FATMA, Terry Varian Yoantoni ...
BULUKUMBA, RADARMAKASSAR.COM – Sabtu (18/7) siang hingga sore, BAZNAS Kabupaten Bulukumba mengunjungi dan memberikan bantuan kepada dua keluarga di Gantarang. Keduanya merupakan korban terdampak kebakaran. Keduanya adalah keluarga Pak Markus di Desa Gattareng, dan Keluarga Manja di Sawere, Desa Bontoraja. Rumah keluarga Manja rata dengan tanah setelah dilalap si ...
BULUKUMBA, RADARMAKASSAR.COM – Desa Sipaenre, Kecamatan Kindang, Kabupaten Bulukumba, Provinsi Sulawesi Selatan. Merupakan salah satu Desa diantara 12 Desa se-Kecamatan Kindang. Desa Sipaenre baru berusia 8 tahun setelah dilakukan pemekaran dari Desa Anrihua. Dengan usia yang kedelapan tahun tersebut, sudah dua orang yang telah menduduki jabatan Kepala Desa, diantaranya ...
RADARMAKASSAR.COM – Wakil Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPRD Sulsel, Fahruddin Rangga kembali melaksanakan Penyebarluasan Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 6 Tahun 2016 tentang Transparansi Partisipasi dan Akuntabilitas Dalam Penyelenggaraan Pemerintahan di Kecamatan Galesong Utara Kabupaten Takalar, Sabtu (18/7/2020). Dalam penyampaiannya, Politisi Fraksi Golkar ini menyampaian bahwa mengingat perda ...
RADARMAKASSAR.COM – Musibah yang melanda kabupaten Luwu Utara yang terjadi kemarin menarik perhatian banyak publik. Salah satunya dari Perusahaan PT Semen Tonasa untuk ikut serta dalam memberikan bantuan akibat banjir bandang yang terjadi. PT Semen Tonasa sebagai perusahaan BUMN secara aktif turut berpartisipasi mendukung kegiatan kemanusiaan seperti bantuan untuk ...
RADARMAKASSAR.COM – Pengambilan sumpah Advokat, Perkumpulan Advokat Indonesia (PERADIN) oleh ketua Pengadilan Tinggi Makassar bapak Dr.H.Syahrial Siddik, S.H, M.H., dilaksanakan pada Jumat (17/07/2020). Pengambilan sumpah tersebut berjalan dengan baik, dengan tetap memperhatikan protokoler kesehatan, dalam penyumpahan advokat tersebut, Ketua Pengadilan Tinggi makassar yang juga merupakan ketua majelis dalam sidang ...
RADARMAKASSAR.COM- Perkembangan sineas Makassar dalam memproduksi film sedang bertumbuh pesat. Geliat anak muda memilih film sebagai wahana kreativitas tengah membawa angin segar bagi masa depan Makassar. Industri perfilman di Makassar seolah baru bangun dari tidur panjangnya dan tengah mencari bentuknya. Film Berandalan besutan George Melva adalah salah satunya. Sebagai ...
LUTRA, RADARMAKASSAR.COM – Banjir bandang melanda kecamatan Masamba, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan pada Senin (13/07). Banjir yang disebabkan curah hujan tinggi ini membuat Sungai Masamba meluap. Akibat kejadian tersebut, sebanyak 19 orang dilaporkan meninggal dunia, 23 hilang dan lebih dari 15.000 orang terpaksa mengungsi. Bergerak cepat, tim Pertamina ...
RADARMAKASSAR.COM – Untuk menjaga Kamtibmas dimasa pandemi Covid 19 serta mencegah penyebaran Wabah virus korona, Bhabinkamtibmas Pulau barrang Caddi Bripka A.Musbahiddin lakukan Rakor bersama toko masyarakat dan Ketua LPM, Jum’at (17/07/2020). Rakor ini dilaksanakan di Posko Covid 19 Pulau barrang Caddi. Pada kesempatan tersebut , Bhabinkamtibmas Bripka A.Musbahiddin, mengatakan ...
RADARMAKASSAR.COM – Sudah menjadi rutinitas Polsek Ujung Tanah Polres Pelabuhan Makassar setiap hari Jumat memberikan bantuan kepada Masyarakat di Kecamatan Ujung Tanah Kota Makassar. Menurut Kapolsek Ujung Tanah AKP Ridwan Saenong ” bahwa sudah sepatutnya kita saling berbagi kepada warga yang kurang mampu, apalagi dimasa pandemi Covid 19 yang ...
RADARMAKASSAR.COM – Guna meringankan beban Korban Banjir bandang di Masamba Lutra, Bhabinkamtibmas Tabaringan bersama Warganya menyerahkan Bantuan Kemanusian kepada Polres Pelabuhan Makassar, Jum’at (17/07/2020). “Bantuan Sosial ini untuk disalurkan kepada warga masyarakat yang tertimpa musibah di Masamba Kabupaten Luwu Utara Sulawesi Selatan” terang Bhabinkamtibmas Aipda Syamsuddin Ia mengatakan ” ...
RADARMAKASSAR.COM – Bencana banjir bandang dan lumpur yang terjadi di Luwu Utara, Masamba, Sulawesi Selatan pada hari senin 13 juli 2020 memang membuat Masyarakat Sulawesi Selatan prihatin termasuk Polres Pelabuhan Makassar bersama warganya. Sehingga membuat Polres Pelabuhan Makassar bersama Masyarakat yang berada diwilayahnya bergotong royong membantu para korban banjir ...
LUTRA, RADARMAKASSAR.COM – Banjir bandang disertai lumpur yang melanda wilayah Masamba, Kab.Luwu Utara, Sulawesi Selatan pada Senin malam (13/07/2020) telah merendam sekitar 4.930 keluarga di 6 kecamatan. Tak hanya kerugian materil, banjir juga turut menimbulkan korban jiwa. Sebagai bentuk tanggung jawab sosial perusahaan, Astra Motor Makassar selaku main dealer ...
RADARMAKASSAR.COM–Sikap peduli bencana di tunjukkan DPD PDIP Sulawesi Selatan melalui Badan Penanggulangan Bencana (Baguna). Hal itu ditandai dengan bergerak cepat membantu korban bencana banjir bandang di Kota Masamba, Kabupaten Luwu Utara. Ratusan paket sembako di sejumlah titik Masamba pada Rabu (15/7/2020), digelontokan. Kepala Baguna PDIP Sulsel, Eva Wahyuningsih, mengatakan ...
LUTRA,RADARMAKASSAR.COM – Pupuk Kaltim melalui melalui Kantor Pemasaran Sulawesi Selatan, menyalurkan bantuan kepedulian bagi korban bencana banjir bandang di Kabupaten Luwu Utara, pada Kamis (16/7). Bantuan ini sebagai bentuk respon cepat Perusahaan dalam menyikapi kondisi yang terjadi, sekaligus wujud kepedulian Pupuk Kaltim terhadap para korban. Bantuan berupa kebutuhan pokok ...
RADARMAKAASAR.COM – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dimasa Pandemi Covid-19, Wakapolda Sulsel, Brigjen Pol Drs Halim Pagarra MH memanen sayur mayur berupa Kangkung dan Pokcoy serta Ikan lele di Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL) Mako Batalyon A Pelopor Satuan Brimob Polda Sulsel, Kamis, (16/07/2020). Kegiatan tersebut dilaksanakan setelah sebelumnya ...
JAKARTA, RADARMAKASSAR.COM – Hari ini PT Bank Syariah Bukopin (BSB) turut berpartisipasi dalam acara launching program “Labbaik BerQurban Terbaik” dengan Aksi Cepat Tanggap (ACT). BSB melakukan sinergi dengan ACT sebagai mitra ACT yang dapat menyalurkan hewan Qurban bagi nasabah Tabungan BSB yang ingin berQurban melalui ACT di hari raya ...
RADARMAKASSAR.COM – Guna mencegah penyebaran Virus Covid 19 khusunya di wilayah Kepulauan Barang Caddi Kecamatan Kepulauan Sangkarrang Kota Makassar, Bhabinkamtibmas Bripka A. Musbahiddin mengimbau kepada warga binaannya guna menerapkan protokol kesehatan, Kamis (16/07/2020). Kegiatan imbauan dan edukasi ini bertujuan agar masyarakat pulau barrang Caddi senantiasa mentaati Protokol kesehatan saat ...
RADARMAKASSAR.COM – Guna memutuskan mata rantai Covid 19, Personel Polres Pelabuhan Makassar yang terlibat di operasi Aman Nusa II mengecek penerapan protokol kesehatan di tempat pusat perbelanjaan pasar butung, Kamis (16/07/2020). Kabag Ops Polres Pelabuhan Makassar Kompol Gani, menerangkan” Personil yang terlibat di Operasi Aman Nusa II, bertugas menyosialisasikan ...
RADARMAKASSAR.COM- Pasangan bakal calon Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto – Fatmawati Rusdi resmi mengantongi rekomendasi model B1KWK dari partai Gerindra. Foto rekomendasi tersebut beredar luas di beberapa jejaring media sosial politik di Kota Makassar. Diketahui, rekomendasi model B1KWK merupakan rekomendasi resmi yang digunakan bakal calon kepala daerah ...
RADARMAKASSAR.COM – Manajemen Phinisi Point akhirnya resmi membuka kembali operasionalnya secara menyeluruh, hari ini Jumat 17 Juli setelah sebelumnya mall yang juga dikenal dengan nama PIPO ini memulai aktifitas operasionalnya secara terbatas pada tanggal 3 Juli lalu. Segala hal yang menjadi kewajiban dalam menerapkan protokol kesehatan dimasa pandemic Covid ...
BULUKUMBA, RADARMAKASSAR.COM – Seorang Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkup Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Andi Sulthan Daeng Radja Bulukumba meninggal dunia usai dianiaya olehvrekannya sendiri di perempatan jalan Teko, Kecamatan Ujung Bulu, Kabupaten Bulukumba. Penganiayaan yang menyebabkan Ahmad Jayadi meninggal terjadi pada pukul 05:45 pagi tadi, Kamis (16/72020). Peristiwa ...
RADARMAKASSAR.COM- Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menerbitkan aturan baru Nomor HK.01.07/MENKES/413/2020 tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Virus Corona (Covid-19). Peraturan itu diteken langsung oleh Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto. Ahad, (13/7). Terdapat sejumlah poin penting terkait pencegahan dan penanganan Corona. Salah satu poinnya, terkait rapid test yang tidak direkomendasikan lagi untuk ...
MANADO, RADARMAKASSAR.COM – Sebagai wujud komitmen dalam mengantarkan energi hingga pelosok negeri, hari ini (Rabu, 15/07) PT Pertamina (Persero) resmi meluncurkan Pertashop pertama di Pulau Sulawesi atau perdana di wilayah operasi Marketing Operation Region (MOR) VII. Pertashop ini berlokasi di Desa Serei, Kecamatan Likupang Barat, Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi ...
RADARMAKASSAR.COM – Menghadapi masa adaptasi kebiasaan baru (AKB) dalam pelayanan transportasi laut, Polsek Soeta Polres Pelabuhan Makassar memberikan pelayanan dan edukasi Protokol Kesehatan pada penumpang Kapal untuk mencegah penyebaran Covid 19, Rabu (15/07/2020) Kapolsek Soeta Polres Pelabuhan Makassar AKP Rizkiana, mengatakan “Pengetatan pengawasan ini kami lakukan untuk memastikan seluruh ...
RADARMAKASSAR.COM – Adaptasi Kebiasaan Baru, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar yang bertugas di kelurahan Ujung Tanah Bripka Edwin Burhanuddin bersama staf Kelurahan melaksanakan Sambang guna memberikan Edukasi Protokol Kesehatan serta pengecekan suhu tubuh pada warga binaannya, Rabu (15/07/2020) Kegiatan Imbauan Protokol kesehatan dan pengecekan suhu tubuh dilakukan di lorong lorong ...
RADARMAKASSAR.COM – Adaptasi Kebiasaan Baru, Personel Polsek Wajo Polres Pelabuhan Makassar bersama personel Kodim Wajo dan Pihak Kecamatan melaksanakan giat pendisiplinan kepada pengunjung Mall hingga pasar tradisional, Rabu (15/07/2020). Hadir dalam kegiatan tersebut, Kapolsek Wajo Kompol Amir Mahmud, Danramil Wajo MAYOR CBA (K) NURYANI Se Msc., Sekcam Wajo Drs.H. ...
RADARMAKASSAR.COM – Rejeki tak akan lari kemana, tapi jika tidak kemana-mana tak akan dapat rejeki. Pepatah itu layak dialamatkan kepada Fitri Oktavia. Berawal dari ulekan sambel untuk kebutuhan usaha kuliner, tersirat ide membuat pelindung wajah (face shield). Hasilnya, omzet yang diraih penjualan kini menyentuh angka puluhan juta. “Awalnya, saya ...
RADARMAKASSAR.COM – Komunitas pecinta sepeda motor Honda yang tergabung dalam Honda ADV Indonesia (HAI) Chapter Makassar melakukan serangkaian kegiatan menarik yaitu touring dengan membawa misi kemanusiaan. Para Bikers melibas jalanan dengan menunggangi ketangguhan Honda ADV 150 menuju Dante Pine Kabupaten Enrekang pada 11 s/d 12 juli 2020. Agenda petama ...
RADARMAKASSAR.COM – Wabah penyebaran virus corona atau covid-19 khususnya diwilayah Kota Makassar, Sulawesi Selatan terus bertambah dan memprihatinkan akan dampak dari penyebarannya. Pandemi covid 19 ini memberikan dampak keseluruh sektor sehingga melahirkan kepedulian, utamanya untuk dokter dan tenaga kesehatan di rumah sakit. Hal itu dilakukan Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) ...
RADARMAKASSAR.COM – Wabah virus covid-19 yang menjadi epicentrum di Propinsi Sulawesi Selatan beberapa bulan ini, tak menghambat aktivitas KONI Sulawesi Selatan. Rabu menjelang siang (15/7/2020) tadi, KONI Propinsi Sul-sel menggelar pelantikan dan pengukuhan secara virtual bagi pengurus KONI Kabupaten Sidenreng Rappang masa bakti tahun 2020 hingga 2024. Proses pelantikan ...
RADARMAKASSAR.COM, LUWU UTARA – Bencana banjir bandang diketahui sangat tragis. Pasalnya peristiwa tersebut muncul disaat masyarakat tertidur pulas Senin- Selasa / 06 -Juli Juli 2020, Pukul 01.30 Wita. Informasi yang dihimpun 5 lokasi kejadian Kecamatan Sabbang, Kecamatan Baebunta Kecamatan Malangke, Kecamatan Malangke Barat, Kecamatan Masamba. Bermula saat Intensitas hujan ...
MAROS, RADARMAKASSAR.COM – Bakal Calon Bupati Maros, Suhartina Bohari genap berusia 39 tahun. Sejumlah ucapan selamat kepadanya pun terus mengalir dari keluarga, kolega dan juga segenap pendukung pasangan Chaidir Syam itu. Suhartina lahir di Maros 13 Juli 1981 silam. Ia memilih tidak merayakan hari jadinya dengan sebuah pesta besar ...
ENREKANG,RADARMAKASSAR.COM – Usai dilantik akhir Juni 2020 lalu, Kepala Bappeda-Litbang Enrekang Dr. Chaidar Bulu, ST. MT mulai melakukan tugasnya dan siap akselerasikan program pejabat sebelumnya Dr.H Baba. SE. MM Langkah pertama beberrapa hari pasca dukantik menata ruang kerja para bidang untuk memberi ruang kerja yang representatif. Dilanjut perkenalan segenap ...
RADARMAKASSAR.COM – Guna memutus penyebaran Virus Covid 19, Bhabinkamtibmas kelurahan Patingalloang Bripka Hardiansyah bersama lurah Patingalloang dan Personil Angkatan Laut Makassar mendampingi Tim Gugus Covid 19 melaksanakan Penyemprotan cairan Disinfektan dikelurahan Binaannya kecamatan Ujung Tanah kota Makassar, Selasa (14/07/2020) Penyemprotan Cairan Disinfektan oleh Tim Gugus Covid ini sehubungan dengan ...
RADARMAKASSAR.COM – Satnarkoba Polres Pelabuhan Makassar menciduk satu tersangka penyalahgunaan narkotika jenis sabu dijalan Abu bakar lambogo Kota Makassar, Selasa (14/07/2020). Paur Subbag humas Polres Pelabuhan Makassar IPDA Burhanuddin Karim, mengatakan, kasus ini terungkap berdasarkan laporan masyarakat. “Tim Satnarkoba melakukan pengejaran terhadap pelaku,” katanya “Tersangka DA (21) yang merupakan ...
RADARMAKASSAR.COM – Untuk mencegah merebaknya Covid-19, Urkes Polres Pelabuhan Makassar melakukan penyemprotan cairan disinfektan di lingkungan Mapolres, Selasa (14/07/2020). Paurkes Polres Pelabuhan Makassar Bripka Nita , mengatakan ” Kegiatan ini sebagai antisipasi penyebaran Virus korona. Hari ini kita sterilisasi ruangan pelayanan serta ruangan staf sebagai upaya pencegahan penyebaran virus ...
RADARMAKASSAR.COM – Personil Polres Pelabuhan Makassar yang bertugas sebagai BKO guna mendukung Operasi Aman Nusa II terus melakukan edukasi protokol kesehatan dan pencegahan COVID-19, kepada masyarakat di Pulau Kodingareng salah satu pulau terluar yang ada kecamatan kepulauan Sangkarrang Makassar, Selasa (14/07/2020). Paur Subbag humas IPDA Burhanuddin Karim, mengatakan ” ...
RADARMAKASSAR.COM – Ditengah pandemi Covid-19 yang masih terus meningkatnya kasus Positif khususnya di Makassar, Satuan Lalulintas Polres Pelabuhan Makassar gencar melakukan imbauan dengan turun langsung ke masyarakat baik dijalan maupun ke pusat perbelanjaan. Imbauan ini tentang Kepatuhan protokol kesehatan Covid-19 jelang adaptasi kebiasaan baru dalam kehidupan sehari hari Selain ...
RADARMAKASSAR.COM – Camat Ujung Tanah Andi Unru memimpin Apel siaga Covid 19 bersama Polres Pelabuhan yang di koordinir langsung Kompol Gani Kabag Oprs. Hadir pula, Satpol PP, Dishub, Tim medis Puskesmas Pattingalloang, Babinsa, Babinkantibmas, dan Linmas di Pelabuhan Paotere. Setelah melakukan Apel Tim Gugus Covid melakukan pemeriksaan suhu dan ...
RADARMAKASSAR.COM – Ketua Tim Penggerak Kelurahan Lembo, Kecamatan Tallo Santi Iskandar mengedukasi kadernya dalam memutus penyebaran Covid -19 di lingkungannya masing-masing. Hal ini disampaikan dalam rapat koordinasi di kantor Lurah Lembo. “Saya harapkan penyebaran virus Corona dapat dihentikan. Utamanya menerapkan protokol kesehatan ke warga dengan cara mensosialisasikan,”ujarnya. Sementara itu, ...
RADARMAKASSAR.COM – Untuk pertama kalinya, jalinan kerjasama antara PT Pertamina (Persero) dengan Dewan Kerajinan dan Kesenian Daerah (Dekranasda) serta Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Provinsi Sulawesi Selatan guna membantu permodalan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) akhirmya terwujud. Bertempat di rumah jabatan Gubermur Sulawesi Selatan, bantuan permodalan diberikan secara simbolis ...
RADARMAKASSAR.COM – Satuan Tugas Preventif Operasi Aman Nusa II Polres Pelabuhan Makassar diterjunkan ke pusat perbelanjaan diwilayah hukumnya, Senin (13/07/2020). untuk memastikan protokol kesehatan dan pencegahan Covid-19 dipatuhi. Paur Subbag Humas IPDA Burhanuddin Karim, menerangkan ” Di tengah transisi menuju Adaptasi Kebiasaan Baru, Pemerintah Makassar membolehkan mal dan pusat ...
RADARMAKASSAR.com – Guna mendukung pemerintah Kota, Polres Pelabuhan Makasssar memperketat pengamanan pintu masuk makassar melalui laut di Pelabuhan Paotere, Senin (13/07/2020). Dipimpin Kabag Ops Polres Pelabuhan Makassar Kompol Gani, Personil memberikan pengamanan dan membantu Tim kesehatan untuk memeriksa Masyarakat dari pulau yang hendak ke Kota Makassar Seperti diketahui , ...
RADARMAKASSAR.COM – Tim pemenangan pasangan Mohammad Ramdhan Pomanto-Fatmawati Rusdi semakin dipermantap menghadapi Pemilihan Wali Kota Makassar dan Wakil Wali Kota (Pilwalkot) Makassar 2020. Partai pengusung, yakni NasDem dan Gerindra, termasuk para relawan terus bergerak memasifkan sosialisasi. Ketua DPC Nasdem Makassar, Andi Rachmatika Dewi Yustisia Ilham, mengatakan, pihaknya sudah bergerak ...
RADAR MAKASSAR – Partai Gerindra makin gencar menguatkan basis-basis di tataran grassroots alias akar rumput. Itu dilakukan untuk menghimpun dukungan masyarakat seluas-luasnya demi memenangkan Pilwalkot Makassar 2020. Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerindra Kecamatan Rappocini Kota Makassar salah satu yang telah memastikan seluruh kader solid mendukung pasangan Mohammad Ramdhan Pomanto-Fatmawati ...
RADARMAKASSAR.COM – Seluruh kader Partai NasDem mesti merapatkan barisan untuk memenangkan pasangan Mohammad Ramdhan Pomanto-Fatmawati Rusdi pada Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota (Pilwalkot) Makassar 2020. Sekretaris DPW NasDem Sulsel, Syaharuddin Alrif, menyerukan hal itu saat rapat konsolidasi terkait pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak 2020 di Kantor DPW ...
RADARMAKASSAR.COM- Partai NasDem memilih fokus dalam memenangkan Mohammad Ramdhan Pomanto-Fatmawati Rusdi (ADAMA) di Pilwalkot Makassar 2020, alih-alih menggubris beragam isu negatif. Sejak resmi berpasangan sekaligus mendapat rekomendasi untuk bertarung di pesta demokrasi Kota Makassar, paket ADAMA memang jadi “sasaran tembak”. Teranyar, video rapat virtual antara Danny Pomanto bersama pengurus ...
BULUKUMBA, RADARMAKASSAR.COM – Musyawarah Pembangunan Desa (Musrembang) dalam Penyusunan RPJMDES tahun 2021-2026 Desa Balibo, Kecamatan Kindang, Kabupaten Bulukumba dihadiri dua orang Anggota DPRD Bulukumba daerah pemilihan Dua (Gantarang-Kindang), Andi Soraya Widyasari dari Partai Kebangkitan Bangsa dan Abdul Kaab dari Partai Nasional Demokrasi. Senin (13/7/2020) Desa Balibo merupakan salah satu ...
RADARMAKASSAR.COM – Sesuai dengan tagline yang diusung oleh Kementerian BUMN yakni BUMN untuk Indonesia, pada hari Kamis 9 Juli kemarin, PT. Pegadaian (Persero) Kanwil VI Makassar bersama dengan PT. Pos Indonesia, Bank BTN, BPJS Ketenagakerjaan, dan Bulog mengadakan acara sinergi kemitraan agen BUMN. Pemimpin Wilayah PT. Pegadaian (Persero) Kantor ...
BULUKUMBA, RADARMAKASSAR.COM – Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDES) Pemerintah Desa Sipaenre, Kecamatan Kindang, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan, digelar dengan hikmat di aula kantor Desa Sipaenre, Senin (13/7/2020) Kegiatan tersebut digelar oleh Pemdes Siapaenre dengan tetap merangkul masyarakat demi menampung aspirasi masyarakat mengenai usulan rencana kerja Desa di tahun 2021 ...
TAKALAR, RADARMAKASSAR.COM – Fahruddin Rangga selaku anggota DPRD Sulsel dari Fraksi Golkar kembali melaksanakan kegiatan Penyebarluasan Produk Hukum Daerah terkait Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2019 tentang Fasilitasi Percepatan Pembangunan Perdesaan di Kecamatan Mangarabombang tepatnya Desa Panyangkalang Kabupaten Takalar. Dalam pelaksanaannya dihadiri masyarakat dari beberapa desa yang ada di ...
RADARMAKASSAR.COM, BONE – Terkait adanya laporan pemerasan yang diduga dilakukan oleh Oknum Anggota Satres Narkoba Polres Bone ke Propam Polda Sulsel, Kasat Narkoba Polres Bone, AKP Zaky Sungkar menanggapi dingin, Bahkan Ia mengatakan dengan tegas agar pelapor bisa membuktikan laporan yang dilayangkan itu. Hal tersebut disampaikan Zaky Sungkar saat ...
RADARMAKASSAR.COM –Pemerintah Kota Makassar mewanti wanti adanya petugas siluman selama penanganan covid-19. Salah satunya dengan terus mengawasi penyaluran gaji para petugas honorer. Kepala Inspektorat Kota Makassar Zaenal Ibrahim menegaskan bahwa pihaknya akan terus mengantisipasi terjadinya modus penyelewengan anggaran Bantuan Tak Terduga (BTT) yang dipakai dalam penanganan covid-19 “Karena yang ...
BULUKUMBA, RADARMAKASSAR.COM – Lintas generasi di Kecamatan Bulukumpa, Kabupaten Bulukumba kompak menyerukan mendukung pasangan Tomy Satria Yulianto-Andi Makkasau di Pilkada Bulukumba 9 Desember 2020 mendatang. Hal ini diungkapkan oleh masyarakat di hadapan Tomy-Makkasau saat menghadiri undangan silaturahmi akhir pekan di Jalan Andi Oddang, Kelurahan Tanete, Sabtu (11/7/2020). Salah satu ...
RADARMAKASSAR.COM – Sosialisasi protokol kesehatan kepada masyarakat terus intens dilakukan personil Polres Pelabuhan Makassar Termasuk Satlantas Polres Pelabuhan Makassar, Ahad/Minggu (12/07/2020). Personil Satlantas memberikan edukasi Protokol kesehatan pada masyarakat yang berada di jalan secara humanis Kasat lantas Polres Pelabuhan Makassar AKP Morens mengatakan, guna adaptasi kehidupan baru atau tatanan hidup baru ...
RADARMAKASSAR.COM – Personel Polres Pelabuhan Makassar yang terlibat di operasi Aman Nusa II mengecek penerapan protokol kesehatan di tempat pusat perbelanjaan pasar butung, Ahad/Minggu (12/07/2020). Paur humas Polres Pelabuhan Makassar IPDA Burhanuddin Karim” kegiatan ini dalam rangka membantu pemerintah dalam melakukan pencegahan penyebaran virus corona terutama saat Adaptasi kehidupan ...
RADARMAKASSAR.COM – PT Pertamina (Persero) melalui Pertamina Foundation menyelenggarakan kompetisi Proyek Inovasi Energi Baru dan Terbarukan (EBT) yang merupakan bagian dari Kompetisi Sobat Bumi 2020. Kompetisi ini merupakan bentuk dukungan terhadap tercapainya Indonesia Mandiri Energi 2035 yang saat ini sedang digaungkan oleh pemerintah. Kompetisi Sobat Bumi kategori proyek inovasi ...
RADARMAKASSAR.COM – Aktivitas bercocok tanam memanfaatkan media pekarangan atau halaman rumah menjadi tren milenial masa kini, maupun masyarakat perkotaan yang hobi menanam berbagai jenis komoditas, baik sayuran dan buah-buahan, hingga tanaman hias dan sejenisnya. Apalagi saat Covid-19, budaya baru tersebut muncul di sebagian aktivitas masyarakat untuk tetap produktif di ...
RADARMAKASSAR.COM – Salah satu cara untuk memutus mata rantai penyebaran Virus Covid 19, Polres Pelabuhan Makassar melaksanakan imbauan kepada warga masyarakat di Tempat Pelelangan Ikan Paotere jalan Sabutung kelurahan Gusung kecamatan Ujung Tanah Kota Makassar, Jumat (11/07/2020). Kegiatan pendisiplinan warga masyarakat tentang Protokol Kesehatan yang dilaksanakan di TPI Potere ...
RADARMAKASSAR.COM – Para Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makasssr lakukan penyaluran paket sembako dari TNI dan Polri bersama Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia di kelurahannya Masing – masing, Sabtu (11/07/2020). Sebelumnya Bantuan tersebut diserahkan langsung secara simbolis oleh Marsekal TNI Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jenderal Pol Idham Azis kepada Para Bhabinkamtibmas ...
RADARMAKASSAR.COM – Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Muhammad Kadarislam Kasim pimpin langsung personilnya dilapangan, guna memberikan edukasi pada masyarakat untuk menerapkan Protokol Kesehatan dikehidupan sehari – harinya, Jum’ at Malam (10/07/2020). Upaya untuk mendisiplinkan masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan menjadi hal mendasar yang saat ini sedang difokuskan di berbagai tempat, ...
RADARMAKASSAR.COM – Mengawali pelaksanaan tugas dalam Operasi Kontijensi Aman Nusa II, mendisiplinkan masyarakat terkait Protokol Kesehatan jelang Tatanan hidup baru Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Muhammad Kadarislam Kasim , memimpin apel pengarahan personel, Jum’at Malam (10/07/2020). Apel digelar di halaman Mapolres Pelabuhan Makassar, dihadiri seluruh PJU dan personel Operasi Kontijensi ...
RADARMAKASSAR.COM –Pemilihan Ketua Umum Karang Taruna Nasional akan berlangsung dalam waktu dekat. Sejumlah nama pun sudah bermunculan sebagai calon nakhoda. Salah satunya, Muhammad Rapsel Ali. Anggota DPR RI tersebut dianggap salah satu figur yang tepat memimpin organisasi kepemudaan itu. Rapsel memang dikenal aktif di berbagai organisasi. Selain Karang Taruna, ...
RADARMAKASSAR.COM – Pandemi virus Corona telah menghancurkan perekonomian masyarakat dalam tahun ini. Buktinya warga tak bisa bekerja maksimal dalam mencari rejeki kesehariannya. Parahnya lagi ada beberapa warga yang telah dirumahkan oleh kantornya. Oleh itu, Pemerintah Desa Punaga bertindak cepat mengatasinya, dengan menyalurkan langsung bantuan langsung tunai (BLT). “Bantuan masuk ...
RADARMAKASSAR.COM – Majur talkshow online dengan tema “ Generasi Muda, Merawat dan Berkontribusi Bagi Bangsa” Senin (06/07/2020). Tujuannya mempersiapkan generasi muda Indonesia untuk dapat berdaya dan berkarya, meningkatkan produktivitas generasi muda Indonesia serta dapat memberikan inspirasi kepada generasi muda Indonesia untuk terus merawat serta berkontribusi bagi Bangsa. Talkshow Online ...
RADARMAKASSAR.COM – Camat Ujung Tanah, Andi Unru mendampingi Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah dan Pj Wali Kota Makassar Prof Rudi Djamaluddin untuk melaksanakan shalat Jum’at. Setelah itu, Andi Unru lalu melakukan sosialisasi ke warga agar protokol kesehatan diperketat. Sehingga penularan Virus Corona dapat dicegah sedia kala. “Harus jaga jarak, pakai ...
RADARMAKASSAR.COM – PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) melakukan ekspor perdana sebanyak satu kontainer serabut kelapa (coco fiber) dari Kendari New Port (KNP) di Sulawesi Tenggara ke Weifang, China. Ekspor perdana itu dilepas langsung oleh Gubernur Sulawesi Tenggara, Ali Mazi bersama Direktur Utama PT Pelindo IV, Prasetyadi di Terminal Petikemas ...
RADARMAKASSAR.COM – Tatanan hidup Baru, Bhabinkamtibmas Kelurahan butung mengawasi serta memberikan edukasi protokol kesehatan kepada konsumen maupun pengelola pusat perbelanjaan atau pertokoan Pasar Grosir Butung di tengah pandemi Covid 19, Jum’at (10/07/2020). Bhabinkamtibmas kelurahan butung Aipda Azis, mengatakan” Kami meminta pihak pengelola dan pengunjung untuk selalu menjaga dan menerapkan protokol ...
RADARMAKASSAR.COM – Polres Pelabuhan Makassar melakukan pemantauan di sejumlah tempat ibadah yang melaksanakan sholat jumat berjamaah, Jum’at (13/06/2020). Paur humas Polres Pelabuhan Makassar IPDA Burhanuddin Karim ” Pemantauan ini dilakukan dalam rangka pendisiplinan warga terkait protokol kesehatan covid 19, untuk mencegah penyebaran dan penularan virus Corona yang saat ini ...
RADARMAKASSAR.COM – Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Muhammad Kadarislam Kasim dampingi Kapolda Sulsel Irjen Pol. Mas Guntur Laupe S.H., M.H. menggelar konferensi pers kasus terduga penistaan Agama di aula polres Pelabuhan Makassar, Jum’at (10/07/2020). Kejadian ini berawal dari seorang wanita yang membuang dan hendak merobek kitab suci Al-Qur’an viral beredar ...
RADARMAKASSAR.COM – Walau telah memasuki era new normal, protokol kesehatan harus tetap dijaga. Kalla Toyota yang merupakan founder dealer Toyota juga masih menerapkan standar protokol COVID-19 di wilayah bengkel dan showroom. Kenyamanan dan keamanan pelanggan merupakan landasan dari Kalla Toyota dalam memberikan pelayanan terbaiknya. Kalla Toyota melakukan langkah pencegahan ...
RADARMAKASSAR.COM – Manajemen PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) melakukan penandatanganan kesepakatan bersama dengan Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan tentang Penanganan Masalah Hukum Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara. Kesepakatan bersama itu ditandatangani oleh Direktur Utama PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero), Prasetyadi dengan Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Firdaus Dewilmar di ...
RADARMAKASSAR.COM – Memasuki transisi PSBB dan tatanan kehidupan baru (new normal), Astra Motor Makassar selaku main dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Sulselbartra dan Ambon meggelar beragam kontes online berhadiah jutaan rupiah dalam tajuk New Normal #BersamaHonda. Acara ini akan diadakan selama periode 7 s/d 31 Juli 2020 yang ...
RADARMAKASSAR.COM – Sat Sabhara Polres Pelabuhan Makassar intens dalam mensosialisasikan Protokol kesehatan kepada masyarakat guna menerapkan tatanan hidup baru, Kamis (09/07/2020). Paur humas IPDA Burhanuddin Karim, menjelaskan ” Sat Sabhara lakukan sejumlah pengawasan protokol kesehatan di pusat perbelanjaan di wilayah Polres Pelabuhan Makassar. Dengan menitikberatkan berbagai kalangan masyarakat baik ...
RADARMAKASSAR.COM – Guna meningkatkan kewaspadaan Masyarakat, dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19 , Polsek Paotere terus melakukan upaya-upaya serta imbauan tentang Protokol kesehatan dengan berpatroli jalan kaki, Kamis (09/07/2020). Patroli berjalan kaki ini dilaksanakan oleh personel Unit binmas polsek Kawasan Paotere yakni Kanit binmas Aiptu Fery bersama Bripka Multazam “Patroli ...
RADARMAKASSAR.COM – Bertambahnya kasus Positif Covid-19 di Indonesia khususnya di Makassar dari hari ke hari, menandakan rendahnya kedisiplinan masyarakat dalam menerapkan Protokol Kesehatan. Beranjak dari hal tersebut, Bhabinkamtibmas Kelurahan Tabaringan Aipda Syamsuddin menghimbau masyarakat yang berada di Pasar Cidu jalan Tinumbu kecamatan Ujung Tanah, Kamis (09/07/2020) pagi. Giat himbauan ...
RADARMAKASSAR.COM – Untuk memutuskan mata rantai Penyebaran Covid 19 ditengah Pemukiman Warga, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar yang ditugaskan di kelurahan Pattunuang Aipda Ardian gencar lakukan Penyemprotan disenfektan, Kamis (09/07/2020). Aksi Penyemprotan disenfektan dilakukan di pemukiman warga, tempat Ibadah dan umum. Tepatnya di jalan Sumba RT 002, jalan Lombok RT ...
RADARMAKASSAR.COM – Dalam rangka menjalin silaturahmi dengan Masyarakat ditengah pandemi Covid 19, Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Muhammad Kadarislam Kasim, SH SIK, Msi bertatap muka dengan Metode Protokol kesehatan Stokholder serta Toko Masyarakat di kelurahan Patingalloang kecamatan Ujung Tanah, Rabu Malam (08/07/2020). Tatap muka yang dilaksanakan oleh Kapolres Pelabuhan Makassar ...
BULUKUMBA, RADARMAKASSAR.COM – Isu mengenai paket-berpaketan Bakal Calon Bupati dan Bakal Calon Wakil Bupati Kabupaten Bulukumba semakin menuai dan riuh dibicarakan, baik melalui media sosial maupun di tempat-tempat tertentu. Arum Spink, salah satu Bakal Calon Wakil Bupati Kabupaten Bulukumba yang sebelumnya, beredar bahwa Ia mendampingi H. Askar dengan Tagline ...
GOWA, RADARMAKASSAR.COM – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Republik Indonesia, Tito Karnavian mengaku merasa terharu sekaligus memberi apresiasi tinggi terhadap Bupati Gowa, Adnan Purictha Ichsan yang mengambil langkah cepat merealisasikan gerakan sejuta masker yang diakui Tito sebagai gagasannya. “Luar biasa ini adinda saya Bupati Gowa, Adnan Purictha Ichsan. Begitu saya ...
JAKARTA, RADARMAKASSAR.COM – Pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) masih diberlakukan di sebagian wilayah Indonesia. Hal ini berdampak bagi perusahaan terutama di bagian operasional. Tidak sedikit perusahaan yang tumbang atau melakukan pemangkasan jumlah karyawan guna menyelamatkan bisnisnya. Penurunan permintaan pasar dan kapasitas produksi di awal pemberlakuan peraturan Pembatasan Sosial ...
ENREKANG, RADARMAKASSAR.COM – Badan Pendapatan Daerah terus menata sumber pemasukan dari sektor retribusi pajak daerah dari sejumlah sektor pemasukan. Sesuai Perda yang telah menaungi secara sah, Bapemda Enrekang menggenjot melalui sejumlah pendekatan potensi yang ada. “Termasuk potensi lainnya juga intens mulai dilakukan, “kata Kepala Bapenda Enrekang, Muhammad Hidjaz Gaffar, ...
RADARMAKASSAR.COM – Operasi Aman Nusa II, Polres Pelabuhan Makassar gencar mengawasi serta memberikan edukasi protokol kesehatan kepada konsumen maupun pengelola sejumlah pusat perbelanjaan di tengah pandemi COVID-19. Kali ini, Personil Pleton I yang terlibat dalam Operasi Aman Nusa II memberikan edukasi protokol kesehatan kepada masyarakat di pusat perbelanjaan Pasar ...
RADARMAKASSAR.COM – Guna memutus penyebaran Virus Covid 19 di wilayah Makassar, Panit 2 Binmas Polsek Ujung Tanah Polres Pelabuhan Makassar Iptu Rukanto bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Gusung Aipda Imran FD, melaksanakan giat himbauan di tempat pelelangan ikan TPI Paotere jalan Sabutung kecamatan Ujung Tanah Makassar, Rabu (08/07/2020). Kegiatan pendisiplinan warga ...
RADARMAKASSAR.COM – Sebagai bentuk Kepedulian , Bhabinkamtibmas Totaka kecamatan Ujung Tanah Aipda Syafaruddin melaksanakan penyaluran bantuan sosial kepada masyarakat binaannya terutama masyarakat yang terdampak Covid 19, Rabu (08/07/2020). Bantuan beras ini berasal dari Kapolres Pelabuhan Makassar kepada warga kurang mampu guna meringankan beban hidup selama masa pandemi Covid 19 ...
RADARMAKASSAR.COM – Dalam satu hari beropreasi, Aparat Satnarkoba Polres Pelabuhan Makassar membekuk empat Pelaku penyalahguna narkoba di tempat dan waktu yang berbeda. Dua diantara diduga pengedar, Rabu (08/07/2020). Sebelumnya , Satnarkoba Polres Pelabuhan Makassar menerima informasi dari masyarakat tentang peredaran gelap narkotika jenis sabu oleh ke empat tersangka. Kasat Narkoba ...
RADARMAKASSAR.COM – Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Muhammad Kadarislam Kasim menggelar acara Ngopi Bareng yang dihadiri Anggota DPRD Kota Makassar M. Yunus, Dokter RS Akademis Jaury Makassar dr Febry, Dewan Pembina Gerak Bersama Indonesia Andi Yuslim Patawari, Para PJU Mapolres tersebut. Kegiatan Ngopi bareng sambil berjemur dengan suasana santai ini, ...
RADARMAKASSAR.COM – Camat Ujung Tanah Andi Unru melakukan sosialisasi dalam pencegahan Virus Corona ke warganya. Apalagi Pemkot Makassar segera menerapkan Pembatasan pergerakan wilayah. Diketahui Aturan yang tertuang di Peraturan Walikota Nomor 36 tentang Percepatan Penanganan Covid-19 tersebut rencananya memasuki tahap sosialisasi pada hari Rabu, kemudian tahap uji coba pada ...
RADARMAKASSAR.COM – Sebagai langkah upaya penanganan, pencegahan, penyebaran pandemi Covid-19, Bhabinkamtibmas Patingalloang dampingi tim gugus tugas yang melakukan penyemprotan disinfektan di setiap rumah – rumah warga yang ada di jalan barukang I Kecamatan Ujung Tanah Makassar, Selasa (07/07/2020). “Penyemprotan Cairan Disinfektan ini merupakan salah satu bentuk tindakan pemerintah melalui ...
RADARMAKASSAR.COM – Satpolair Polres Pelabuhan Makassar memberikan sosialisasi dan edukasi ke masyarakat terkait penerapan new normal atau Tatanan hidup Baru di tengah pandemi virus corona (Covid-19). Kasat Polair Polres Pelabuhan Makassar AKP Ikhsanuddin mengatakan” Kegiatan edukasi ini guna menyambut program new normal atau tatanan hidup baru sebagai skenario untuk ...
RADARMAKASSAR.COM – Satnarkoba Polres Pelabuhan Makassar berhasil membekuk seorang pemuda Pengguna Narkoba inisial AD alias Sinchan (20). Kasat Narkoba Polres Pelabuhan Makassar AKP Rudi melalui Paur humas IPDA Burhanuddin Karim menerangkan berdasarkan informasi dari masyarakat tentang peredaran gelap narkotika jenis sabu oleh tersangka yang beralamatkan jalan Pannampu lorong II ...
RADARMAKASSAR.COM – Sebagai upaya pencegahan dan memutuskan mata rantai Penyebaran Wabah Covid 19 , Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Muhammad Kadarislam Kasim berinisiatif membuka layanan gratis penyemprotan disenfektan, Selasa(07/07/2020). Penyemprotan disinfektan gratis atau tidak dipungut biaya ini, buat masyarakat yang khawatir penyebaran Covid-19 di permukimannya . Penyemprotan dilakukan dengan menggunakan ...
RADARMAKASSAR.COM – Guna menyampaikan pesan Kamtibmas Polres Pelabuhan Makassar menggelar Kegiatan ngopi bareng bersama Tim Dokter Medis, Anggota Dewan Kota Makassar, Relawan Covid-19, dan Pasien yang pernah dirawat serta sudah sembuh dari Virus Corona. Kegiatan tersebut berlangsung di halaman Apel Mapolres Pelabuhan Makassar, Selasa (07/07/2020). Dihadiri langsung Kapolres AKBP ...
GOWA, RADARMAKASSAR.COM – Kulle Dg Buang, bapak satu orang ini berjuang memperjuangkan haknya berupa tanah seluas kurang lebih 6.020 meter persegi yang ditengarai telah diserobot oleh mantan anggota DPRD Gowa, Abd Latief Hafid sejak lima tahun lalu hingga sekarang. Dg Buang yang sehari-harinya hanya berjualan sayur ini mengaku akan ...